Akal Sehat dan Kesehatan Mental (Ibnu Sina)
Ringkasan
Ngaji Filsafat
Masjid Jendral Sudirman Yogyakarta
bersama Dr. Fahruddin Faiz
Jagat kehidupan manusia kini, sering tertampakkan kegundahan diri, akal, mental, dan hati. Gundah-gulana yang tampak dirasakan sangat mungkin berkaitan dengan cara menyikapi gerak zaman. Tema Membangun Ketenangan Diri semoga dapat menjadi penawar bagi ketenangan diri, kesehatan akal, kegoyahan mental, dan hati yang kemrungsung.
Tema: Membangun Ketenangan Diri
* Ketenangan dan Kesenangan (Epicurus)
* Akal Sehat dan Kesehatan Mental (Ibnu Sina)
* Kesehatan Mental & Konstruksi Sosial (Michel Foucault)
* Slow Living (Carl Honoré)
Rabu, 6, 13, 20, 27 November 2024
Pukul 20.00 - 22.00 WIB
FYI, Ngaji Filsafat kami gelar secara langsung di Masjid Jendral Sudirman. Gratis, terbuka untuk semua kalangan. Boleh datang sendirian, berboncengan, atau berombongan, tanpa perlu daftar-daftaran.
Bagi yang di luar kota atau berhalangan hadir, ngaji bisa disimak-dengarkan di YouTube MJS Channel (https://youtube.com/c/MJSChannel) yang tayang Ahad malam.
Kajian Selanjutnya
Jenderal Sudirman: Memimpin dengan Hati, Berjuang dengan Prinsip
26 November 2025, 20:00
Kajian Sebelumnya
H. Agus Salim: Iman, Akal dan Martabat Kebangsaan
19 November 2025, 20:00
Bung Tomo: Dari Pekik Merdeka Menuju Jiwa Merdeka
12 November 2025, 20:00
Dr. Soetomo: Membangunkan Jiwa Bangsa
05 November 2025, 20:00
Ngaji Hikmah Al-Hikam | Pertemuan 10 | Dr. Fahruddin Faiz
03 November 2025, 20:00
Ngaji Kitab-Kitab Ulumul Qur’an | Kitab Al-Burhan fi Ulumil Qur’an
23 October 2025, 20:00